Unggulan
Terkini
Buku Berbagi Senyum, Erros Djarot: Menawarkan Nilai
Buku Berbagi Senyum, Kisah-kisah yang Menguatkan dari Halaman Belakang Rumah Andi Sahrandi diluncurkan oleh Kepustakaan Populer Gramedia di IIBF. Menurut Erros Djarot, buku ini menawarkan nilai.
Kabupaten Probolinggo Deklarasikan Merdeka Senyum
Kabupaten Probolinggo melakukan Deklarasi Merdeka Senyum untuk Indonesia Maju. Deklarasi ini berkaitan dengan upaya memberi senyum kepada anak-anak bibir sumbing. Ada 15 anak bibir sumbing yang dioperasi.
Serikat Petani Pasundan, Saling Peduli dan Tingkatkan Kapasitas Diri
Bergabung di Serikat Petani Pasundan, para petani menggarap lahan di hamparan Cilawu, Kecamatan Cilawu, Garut. Kepemilikan lahan itu mengubah hidup merea. Saling peduli dan meningkatkan kapasitas diri.
Perjuangkan Lahan, Mereka Kini Berani Tolak Bansos
Berserikat, petani di Cilawu, Garut, merebut lahan untuk tanah garapan. Mereka pernah marah karena bansos dikorupsi kepala desa, kini mereka berani tolak bansos. Kini mereka bisa bangun sekolah gratis.
Sabang-Merauke dan Angka Keramat Proklamasi Kemerdekaan
Wilayah Indonesia mencakup dari Sabang sampai Merauke. Posisi geografi Indonesia menyimpan angka keramat yang berkaitan dengan Sabang-Merauke dan tentu berkaitan dengan hari proklamasi kemerdekaan.
Gowes Sabang-Merauke, Bantuan Bikin Konflik Batin
Mantan wartawan Tempo dan Gatra Taufik Abriansyah gowes ke Sabang-Merauke. Sempat muncul konflik batin gara-gara bantuan, sekadar untuk makan atau minum kopi. Bagaimana ia mengatasinya?
80 Tahun Merdeka, Masih Bertanya Bisa Kenyang?
Sudah 80 tahun Indonesia merdeka. Masih mengejar swasembada beras, karena nasi dan mengabaikan bahan pangan lokal. Masih bertanya bisa kenyang, ketika bertemu makanan non-nasi, karena nasi makanan pokok.
PMI dan Paiton Energy Bentuk Masyarakat Tangguh Bencana
Program Masyarakat Tangguh Bencana di Probolinggo mendapat dukungan dari Palang Merah Indonesia (PMI) dan Paiton Energy. Tujuannya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan kesiapsiagaan bencana.
Radu, Kata Siluman?
Abdullah Muzi Marpaung menelusuri asal-usul kata radu. Benar adakah kata itu? Atau hanya rekaan belaka? Kata itu disebut sebagai kata dasar dari beradu (beristirahat/tidur) dan peraduan (peristirahatan/tempat tidur).
Kakek-Nenek Reuni, Honor Guntur Soekarnoputra Rp 15 Ribu
Sepuluh komunitas Bandung yang eksis tahun 1960-an mengadakan reuni. Mereka sudah kakek-nenek. Guntur Soekarnoputra pun tampil menyumbangkan lagu. Lirik Rungkad ia hafal. Honor dia Rp 15 ribu.